Home » , » Cara Meningkatkan GPU Android Mudah dan Simpel

Cara Meningkatkan GPU Android Mudah dan Simpel

Cara Meningkatkan GPU Android - Android merupakan sebuah sistem yang digunakan oleh kebanyakan smartphone yang ada saat ini, namun saat smartphone saat ini masih banyak yang memiliki spesifikasi yang sangat minim, sehingga untuk memainkan sebuah game masih ada smartphone yang tidak suport khususnya game yang berkapasitas besar seperti Fifa, Pes2015, GTA dan lain sebagainya. game game tersebut butuh spesifikasi yang tinggi untuk bisa di mainkannya.
namun yang sangat penting dalam game adalah spesifikasi dari GPU yang harus tinggi apabila ingin memainkan sebuah game yang berkelas tinggi.

Cara Meningkatkan GPU Android


GPU merupakan singkatan dari Graphics Processor Unit atau sering juga disebut Virtual Processing Unit (VPU) adalah sebuah microposesor yang dikhususkan untuk mengelola graphics 3D. sehingga apabila GPU dari smartphone anda kurang atau rendah, maka untuk memainkan game game kelas berat akan tidak berjalan maksimal, namun apabila anda ingin memaikan game kelas berat tersebut dan masih mempunyai smartphone lawas (menggunakan GPU rendah) maka anda bisa menutupi kekurangan tersebut dengan sebuah aplikasi yaitu GLTools yang berufungsi untuk meningkatkan kualitas dari GPU yang ada di smartphone.

baiklah kali ini saya akan memberikan tutorial bagaimana menginstall dan menggunakan aplikasi GLTools, namun sebelumnya anda harus download terlebih dahulu aplikasi GLTools di Playstore

Cara Meningkatkan GPU Android dengan GLTools

langkah pertama adalah Root terlebih dahulu smartphone anda, langkah ini untuk berjaga jaga, apabila ada hal yang tidak kita inginkan.

langkah kedua jalankan apliasi GLTools yang sudah terinstall sebelumnya

pada tampilan utama centang dibagian Enable Custom Setting for This, maksudnya adalah mengaktifkan pilihan tertentu

langkah selanjutnya pada bagian Enable Texture decompression dan Enable Texture Recompression pilih bagian All

kemudian aktifkan Use Fake GPU Info

selanjutnya pada langkah terakhir  pilih Use a Template dan pilih GPU sesuai dengan yang anda inginkan 


apabila langkah langkah diatas sudah di jalankan dengan continue dan benar, maka anda bisa memainkan game kelas berat dengan menggunakan smartphone yang masih menggunakan teknologi GPU yang rendah

0 comments:

Post a Comment